Teringat rekaman nasihat EMHA AINUN NAJIB, bahwa menurut RASULULLAH SAW hidup itu hanya 2 kuncinya; SABAR DAN SYUKUR. Benar adanya bahwa memang banyak kondisi memberikan kita kesempatan untuk melakukan salah satubdari 2 hal itu.
Tidak ada orang yang hidupnya selalu bahagia, maka jika ia bersedih dirundung problematika, baiknya bersabar, lebih hebat lagi jika mampu bersyukur ditengah kepedihan.
Tidak ada pula orang yang hidupnya selalu sedih, sehingga ketika dianugrahkan kepadanya kebahagiaan, alangkah baiknyajika mampu dan tidak lupa bersyukur.
Semuanya teori, pelaksanaanya sungguh susah. Namun semoga setidaknya kita mampu mencoba, bersabar sambil bersyukr, bersyukur sambilnbersabar dalam setiap kondisi hidup. Amin
2 comments
click to leave a comment!
Rajin bersukur memang kuncinya Gan, tetap semangat Gan
ReplyMari saling mendoakan Gan hehehe.. Yang baik2. TK
Reply